os

Published on December 2016 | Categories: Documents | Downloads: 69 | Comments: 0 | Views: 522
of 9
Download PDF   Embed   Report

sistem operasi

Comments

Content

Create virtual

Keteangan:
-

Nama
Type
Version

: isi Nama sesuai Yang Anda Inginkan
: Pilih jenis OS apa yang akan anda instal
: pilih OS yang Akan anda install

Keterangan
Tentukan besarnya memory (RAM) yang akan di pakai di virtual atau yang sudah di
recomendasikan
Setelah anda menentukan memory yang akan digunakan
Kilk Next..

Keterangan:
Pilih create a vitual drive now untuk membuat hard drive
Klik create

Keterangan:
Pilih vdi(virtual disk image)
Klik next

Keterangan:
Pilih dynamically allocated
Klik next..

Keterangan:
Pilih Lokasi folder yang akan diinstal dan tentukan jumlah hardisk yang akan dipakai
di virtualbox…
Lalu klik Create

Keterangan:
Pilih Lokasi folder yang akan diinstal dan tentukan jumlah hardisk yang akan dipakai
di virtualbox…
Lalu klik Create

Keterangan:
Tunggu prosesnya sampai selesai

Keterangan:
Pilih bahasa yang di inginkan
Pilih install ubuntu

Keterangan:
Pilih erasae disk and install ubuntu
Klik install now

Keterangan:
Pilih Negara
Klik continue

Keterangan:
Pilih keyboard layout
Klik countinue

Keterangan:
Isi sesuai keinginan
Klik continue

Keterngan:
Tunggu prosesnya sampai selesai

Keterangan:
Setelah selesai restart ulang lalu nyalakan kembali..
Os siap digunakan

Apa itu Open Source?
Aplikasi open source adalah program komputer yang lisensinya memberi kebebasan kepada
pengguna dalam menjalankan program tersebut untuk apa saja, mempelajari dan memodifikasi
program tersebut, dan mendistribusikan penggandaan program asli atau yang sudah dimodifikasi
tanpa harus membayar royalti kepada pembuat sebelumnya.
Sehingga jika para pembuat aplikasi dapat mempelajari, mendistribusikan ulang, dan mengubah
perangkat lunak tersebut, maka perangkat lunak itu akan berkembang. Inilah yang disebut
masyarakat mengembangkannya, mengaplikasikannya, dan memperbaiki kelemahannya. Dari
kita, oleh kita dan untuk kita bersama.
Mengapa harus Open Source?
Sebenarnya tidak harus. Bisa saja kita menggunakan Sistem Operasi MS Windows yang
didalamnya sudah ada Windows Movie Maker. Silakan saja memilih jalan tersebut.
Hanya saja, mengapa di sini kita hanya akan membicarakan video editing dengan aplikasi Open
Source karena kita harus memperjuangkan penggunaan aplikasi Open Source ini.
Sebagaimana filososi dari Open Source sendiri, yang ujung-ujungnya adalah dari kita, untuk kita
dan oleh kita. Jika bukan kita yang menggunakan, siapa lagi? Jika bukan kita yang
memperjuangkan, siapa lagi?
Dan dalam proses belajar ini aplikasi open source yang tersedia sudah lebih dari cukup untuk
digunakan. Beberapa alternatif dapat kita pilih secara gratis, dan tidak cuma satu.
Jika bisa tidak membayar, kenapa harus membayar?
Daripada uang hanya dikirim ke pembuat program di luar negeri sana, bukankah sebagai
filmmaker pelajar, sebaiknya uangnya dipakai untuk belajar membuat film.
Hitung saja, berapa harga MS Windows? berapa harga Adobe Premiere? Seandainya kita punya
uang pun, alangkah sebaiknya kita bantu negara untuk menghematnya. Dan tidak hanya berhenti
di sini gerakan kita untuk Open Source. Bikin naskah dengan Open Office yang open Source,
merencanakan jadwal shooting juga demikian. Sebisa mungkin, semuanya dengan open source,
hitung saja berapa jumlah pelajar di Indonesia, berapa uang yang bisa kita sumbang ke
pemerintah?
Hitung saja jumlah MS Windows dan MS Office di komputer sekolahmu. Sebesar itulah
sebenarnya kita bisa membantu pemerintah.

Bukankah dengan Windows bajakan bisa murah juga?
Sekolah kok membajak, pelajar kok membajak.
Mari kita mulai belajar kita dengan hal-hal yang baik, agar nanti hasilnya menjadi baik

Sponsor Documents

Or use your account on DocShare.tips

Hide

Forgot your password?

Or register your new account on DocShare.tips

Hide

Lost your password? Please enter your email address. You will receive a link to create a new password.

Back to log-in

Close