Review Film

Published on June 2016 | Categories: Documents | Downloads: 61 | Comments: 0 | Views: 607
of 3
Download PDF   Embed   Report

Comments

Content

Nama Title Genre Director Year Stars Production

: Kadek Nuri Kurnia Sari Kadek Sri Utami : Realita, Cinta, dan Rock'n'Roll : Drama : Upi Avianto : 2006 : Herjunot Ali, Vino G. Sastian, Nadine C, Shandy harun, Barry brima : Virgo Putra Film

Film with title Reality Love & Rock 'n' roll, trying to lift a story about the relationship of children with parents, friends, and the opposite sex, by the way they think each of which will be different. Although the film tells about the family, but still interesting, and peppered with humorous stories. The story begins with two young high school class 2, named Nugi (Herjunot Ali) and Ipang (Vino G. Bastian), who has aspirations to form band music Rock 'n Roll. Every day they nge-band, to sacrifice his school. Both have a girl friend named Sandra (Nadine Chandrawinata). Beautiful and sexy girls who work as carers 'distro' is often a place of their vent. Until finally, Nugi fell in love with Sandra, but unfortunately, her love unrequited, Sandra actually put hearts on Ipang. Nugi live with a single parent mother (played by Sandy Harun) after a divorce from his father (played by Barry Prima) while Nugi still 6 years of age. His lifestyle was not like other mothers. His mother was embraced life Nugi 'Hippies' and he opened a holistic medical services engaged in the services 'therapy'. Nugi himself did not like his mother's lifestyle, plus it is about her mother's boyfriend named Paul, who is also a 'hippie'. Meanwhile, life is different Ipang and Nugi . Family Ipang prioritize education. His father was a professor and his mother not far different from his father. Ipang have a younger brother named Dido, who adored him. Although his brother like ignorant, but behind it Ipang very dear to her brother. Although born into a wealthy family, who owned Ipang mind was not in line with his father, who wanted it put the school rather than playing music. In doubt and this is the search for identity, both then become fit and lead their own idealism. Story more interesting, when the father Nugi who have many years away, suddenly comes back with drastic changes. Nugi father has become a woman has undergone aka 'trans-sexual'. Not only that, the father seems to also have a new

profession as a teacher of Salsa. Furthermore, Ipang then have a dilemma, as he knows that he is not a child of parents who had been caring for since infancy. Reality is not as beautiful as a dream. All this clearly illustrated in the movie that is very easy to follow, because the groove that flows like water. In addition, the story also contains elements of light and entertaining comedy, from beginning to end. So, unfortunately if the film is passed away.

Title Genre Director Year Stars Production

: Realita, Cinta, dan Rock'n'Roll : Drama : Upi Avianto : 2006 : Herjunot Ali, Vino G. Sastian, Nadine C, Shandy harun, Barry brima : Virgo Putra Film

Lewat film berjudul Realita Cinta & Rock 'N Roll ini, Upi Avianto, sang sutradara, berusaha mengangkat cerita tentang hubungan anak dengan orangtua, sahabat, dan lawan jenis, dengan cara pikir mereka masing-masing yang tentunya berbeda. Meski film itu bercerita tentang keluarga, namun tetap menarik dan dibumbui dengan kisahkisah lucu. Kisahnya bermula dari dua anak muda SMA kelas 2, bernama Nugi (Herjunot Ali) dan Ipang (Vino G. Bastian), yang mempunyai cita-cita membentuk band beraliran musik Rock 'n Roll. Setiap hari mereka nge-band, hingga mengorbankan sekolahnya. Keduanya memiliki sahabat cewek bernama Sandra (Nadine Chandrawinata). Cewek cantik dan seksi yang berprofesi sebagai penjaga 'distro' ini sering menjadi tempat curhat mereka. Sampai akhirnya, Nugi pun jatuh cinta pada Sandra, namun sayang, cintanya bertepuk sebelah tangan, Sandra justru menaruh hati pada Ipang. Nugi tinggal dengan ibunya yang single parent (diperankan Sandy Harun) setelah bercerai dari ayahnya (diperankan Barry Prima) disaat usia Nugi masih 6 tahun. Gaya hidupnya pun tidak seperti ibu-ibu yang lain. Ibunya Nugi ini menganut kehidupan 'Hippies' dan ia membuka jasa pengobatan holistic yang bergerak di bidang jasa 'aroma terapi'. Nugi sendiri tidak menyukai gaya hidup ibunya, ditambah lagi soal pacar ibunya yang bernama Paul, yang juga seorang 'hippies'. Sementara itu, kehidupan Ipang berbeda dengan Nugi. Keluarga Ipang mengutamakan pendidikan. Ayahnya seorang dosen dan ibunya tak jauh beda dengan sang ayah. Ipang memiliki seorang adik yang bernama Dido, yang sangat memuja dirinya. Meski sang kakak suka jahil, namun dibalik itu Ipang sangat sayang terhadap adiknya itu. Walaupun terlahir dalam keluarga yang kaya, jalan pikiran yang dimiliki Ipang ternyata tak sejalan dengan ayahnya, yang menghendaki ia mengutamakan sekolah ketimbang bermain musik. Dalam kebimbangan dan usaha pencarian jati diri inilah, keduanya kemudian menjadi cocok dan menjalani idealisme mereka sendiri. Cerita semakin menarik, ketika ayah Nugi yang telah bertahun-tahun menghilang, tiba-tiba kembali hadir dengan perubahan drastis. Ayah Nugi telah menjadi seorang wanita alias telah menjalani 'transseksual'. Tak hanya itu, sang ayah rupanya juga punya profesi baru sebagai seorang guru Salsa. Lebih jauh lagi, Ipang kemudian mengalami dilema, saat ia mengetahui bahwa dirinya bukanlah anak kandung orangtuanya yang selama ini mengasuhnya sejak bayi. Realita memang tak seindah yang diimpikan. Semua itu tergambar jelas dalam film ini yang sangat mudah diikuti, karena alurnya bak air yang mengalir. Selain itu ceritanya juga ringan dan mengandung unsur komedi yang menghibur, sejak awal hingga akhir. Jadi, sayang jika film ini dilewatkan begitu saja.

Sponsor Documents

Or use your account on DocShare.tips

Hide

Forgot your password?

Or register your new account on DocShare.tips

Hide

Lost your password? Please enter your email address. You will receive a link to create a new password.

Back to log-in

Close